my beloved


aku sayang kalian :)
sebuah keluarga yang memiliki banyak cerita, banyak kenangan , banyak keunikan.

cerita yang mungkin kelak akan ku ceritakan kepada anakku kelak :)



orang tua yang mempunyai sifat yang keras, hidupku sehari hari penuh dengan pelajaran yang hingga saat ini ku ingat dan aku simpan sebagai pelajaran ketika nanti ku sudah berkeluarga kelak.



hanya aku seorang anak yang mengerti arti dari didikan mereka terhadapku.



hanya aku seorang anak yang mengerti cara mereka mendidikku sampai sekarang ini.



aku?

aku seorang anak yang hanya sering menyusahkan mereka, 

keringat , keringat mereka yang sangat berarti untukku, karena keringat itu yang telah menghidupiku dan adik adikku.

Komentar

Postingan Populer